Rabu, 02 Maret 2011

Sampah sekitar kita


Pembuangan sampah yang sembarangan kini semakin marak atau semakin sering di masyarakat . Banyak akibat yang akan timbul dari kebiasaan buruk masyarakat ini, diantaranya :

  1. menimbulkan pencemaran , terutama pencemaran tanah
  2. akan membuat sifat tanah tidak produktif
  3. jika dibuang di sungai , akan menimbulkan pencemaran air yang berdampak pada banjir
  4. juga akn menyebabkan turunnya produktivitas ikan
  5. menyebabkan bau
  6. dan menjadi sarang bagi hewan kotor
  7. juga merupakan sumber penyakit 
Untuk itu kita harus lebih peduli lagi terhadap lingkungan kita , sebab baik dan buruknya lingkungan tergantung kita . Lagi pula sampah juga akan mengganggu keindahan , dan tidak sedap di mata . Untuk itu kebiasaan membuang sampah pada tempatnya harus kita terapkan mulai dari dini .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar